MPC PP Inhu Silahturahim ke Pemkab, Ini Pesan Sekda Hendrizal
INHU, PANTAUNEWS.CO.ID - Pemkab Inhu melalui Sekretaris Daerah (Sekda) Inhu Hendrizal menerima kunjungan pengurus MPC PP Inhu diruang kerjanya, Jumat (14/7). Kunjungan itu dalam rangka ajang silahturahim pasca Muscab ke-IX MPC PP Inhu belum lama ini.
Yang mana, dalam Muscab itu terpilih Tuafik Hidayat sebagai Ketua MPC PP Inhu periode 2023 - 2027.
Hendrizal yang menjabat sebagai Wakil Ketua MPO MPC PP Inhu periode 2019 - 2023 berpesan agar kepengurusan baru yang dipimpin oleh Taufik Hidayat dapat menjadi mitra kerja dan bersinergi dengan Pemkab Inhu didalam membangun Kabupaten Inhu, Riau kedepannya.
"Kita berharap kepengurusan PP Inhu bersinergi dengan Pemkab Inhu untuk membangun deerah yang sama - sama kita cintai ini," pesan Hendrizal.
Kunjungan dipimpin Bung Idral itu (SC) berharap serupa dengan Pemkab Inhu dikedepannya.
"Hendaknya Bupati Inhu dapat bergabung menjadi Ketua Majelis Pertimbangan Organisasi Pemuda Pancasila yang kepengurusannya baru saja terpilih," kata Idral. (stone)


Berita Lainnya
PC Ansor Dan Banser Kabupaten Pelalawan Sukses Menyelenggarakan DTD Angkatan VIII
Terlibat Curas, Dua Oknum Mahasiswa Rohul Coreng Nama Baik Kampus
Serikat Pekerja Nasional Laporkan PT. Banura ke Disnakertrans Riau, Diduga Langgar Aturan Ketenagakerjaan
Kapolres Rohul Pimpin Kenaikan Pangkat Personil
Kebakaran Di Bengkel Regar Dinamo Diduga Akibat Korsleting Listrik
YLBHI Batas Indragiri, 1 dari 4 Calon Pemberi Bankum Memenuhi Syarat
KUD se-Kabupaten Kuansing Tetap Akan Bermitra dengan PT GTW
Lagi-lagi, Tim Tabur Kejari Dumai Berhasil Bekuk Terpidana Buronan 4 Tahun Kolega Syahrian Adrian
Bupati Rohil H Bistamam Hadiri Rakor Bersama Wamendagri Bima Arya, Bahas Serapan APBD dan Pengendalian Inflasi
Apical dan Asian Agri Tampilkan Produk Unggulan dalam Dumai Expo 2025
Zulkifli Hasan Titip Pesan untuk Kader PAN se-Riau: Dukung dan Sukseskan Syamsuar
Kapolres Inhu Serahkan Bantuan Sumur Bor dan Pompa Air di Desa Rantau Mapesai