Sekretaris Lembaga Hubungan dan Kerjasama Internasional PP Muhamadiyah Kunjungi Poso
POSO, PANTAUNEWS.CO.ID - Sekretaris Lembaga Hubungan dan Kerja Sama Internasional Pimpinan Pusat Muhammadiyah Dr. Wachid Ridwan bersama rombongan berkunjung ke Poso. Rombongan yang terdiri dari Muhammadiyah, MUI, dan Mathla’ul Anwar melakukan kunjungan pada hari Kamis (18/3/2021).
Rombongan tersebut berangkat dari Jakarta dan langsung berkunjung ke Poso bahkan ke Tentena, Kecamatan Pamona Puselemba, Kabupaten Poso dan melaksanakan salat Jumat bersama di Masjid Besar Baitullah Tentena.
Wachid Ridwan mengimbau agar masyarakat dan ormas-ormas yang ada di Kabupaten Poso untuk menanggulangi ektrimisme, radikalisme dan terorisme.
“Tujuan kami melakukan kunjungan ini untuk mensosialisasikan terorisme, radikalisme dan ektrimisme terhadap daerah yang rawan itu,” ungkapnya.
Ia menambahkan, kunjungan ke ormas-ormas dan masyarakat ini hanya satu hari Jumat dan Sabtu saja karna rombongan kembali ke Jakarta pada hari Minggu (21/3/2021). (*)
Penulis: Iwan


Berita Lainnya
Kebakaran Tanki Biodiesel PT SDO, Kamero Bangun: Kita Upayakan Pemadaman Segera
DPD LEMTARI Kota Dumai Resmi di Kukuhkan, Datuk Maulana Pimpin Lembaga Adat Ini
Amris Besuk Sahabat Terbaring Sakit
Kasus Narkoba, Eks Kapolsek Kebayoran Baru Resmi Dipecat
Hanguskan 3 Bangunan, Warga Bintan Sontak Berhamburan ke Lokasi Kebakaran
Cegah Trauma, Kodam Pattimura dan PMI Maluku Beri Trauma Healing di Aboru
Pelindo Dumai Berkontribusi 2.4 Milyar Terhadap Pendapatan Daerah Kota Dumai
Merapat ke Jokowi, Demokrat Tawarkan 10 Tahun Pengalaman SBY
Sikapi Green Coke Milik Pertamina Dumai, Johannes: Pertamina Harus Peka
Pesepeda di Pekanbaru Tewas Diseruduk Pajero Ugal-ugalan
Camat Periuk H Nanang Kosim Tinjau Wilayah Terdampak Banjir
DPC PDIP Kota Tangerang Sembelih 15 Ekor Hewan Qurban