• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Ekonomi
  • Rohil

Usai dilantik, Suwandi Langsung Tancap Gas Bersihkan Sampah di Kecamatan Sinaboi

PantauNews

Sabtu, 19 Juli 2025 20:14:14 WIB
Cetak

ROHIL, PANTAUNEWS -Setelah kembali diberikan kepercayaan sebagai kepala dinas lingkungan hidup kabupaten Rokan Hilir, Suwandi Ssos langsung tancap gas bersama Tim satgas Dlh untuk melakukan pembersihan sampah dan drainase yang tersumbat, kali ini tepatnya di Kecamatan Sinaboi, yakni kelurahan Sinaboi kota, Kepenghuluan Sinaboi dan Sungai Bakau.

Saat dikonfirmasi, Sabtu (19/7/2025), Kepala Dinas Lingkungan Hidup Rohil Suwandi Ssos mengatakan bahwa kegiatan pembersihan sampah dan drainase tersebut untuk melanjutkan kegiatan yang sudah di lakukan sebelumnya, yang mana kegiatan tersebut sebelumnya sudah dilakukan diberbagai Kecamatan seperti Pasir Limau kapas, Kecamatan Bangko dan Kecamatan Sinaboi.

"  Ya Hari ini Kami dari Satuan Tugas (satgas) Dinas lingkungan hidup Kabupaten Rokan Hilir kembali melakukan kegiatan pembersihan sampah, yang mana kali ini tepatnya di Kecamatan Sinaboi dan ini merupakan lanjutan dari kegiatan yang sudah kami lakukan yang sebelumnya dilakukan di Kecamatan pasir limau kapas dan Kecamatan Bangko, Jelas Suwandi.

TERKAIT
  • Shopee Luncurkan Program Dukungan Pemulihan Ekonomi Nasional
  • Kadin Akan Undang Perusahaan Pengembang Dumai Dalam Rangka Pemulihan Ekonomi
  • Ketua KADIN Dumai: Tol Pekanbaru-Dumai Mendorong Pemulihan Ekonomi

Sambung Suwandi " Dengan adanya kegiatan pembersihan sampah dan drainase di Kecamatan Sinaboi ini, diharapkan bisa mengurangi wabah malaria yang ada di kecamatan Sinaboi ini, karena memang kita lihat disini/ dilapangkan masih banyak sampah sampah- sampah yang menumpuk di perkarangan rumah warga, kemudian  saluran drainase yang tersumbat," Ungkap Suwandi.

Lanjut Suwandi," Selain menurunkan puluhan Tim satgas Dlh dengan menggunakan alat manual seperti cangkul, kuku lima dan parang, kami juga menurunkan satu unit alat berat Excavator untuk menormalisasi drainase dan aliran sungai menuju ke laut," Ucap Suwandi.

Pada kesempatan ini, Suwandi juga berharap kepada seluruh masyarakat yang ada di kecamatan Sinaboi agar dapat sama-sama menjaga lingkungan dan tidak membuang sampah sembarangan di parit maupun di jalan. Hal ini dilakukan untuk kebersihan dan kenyamanan kita bersama, sehingga terhindar dari segala macam penyakit terutama sekali Malaria.

" Selain Dinas Lingkungan Hidup, Namun diharapkan juga peran serta masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan, hal ini agar kita terhindar dari segala macam penyakit, karena kebersihan lingkungan di mulai dari diri kita sendiri," Kata suwandi. 

Pada kesempatan ini Kepala Dinas Lingkungan Hidup Rohil Suwandi Ssos menyampaikan ucapan terima kasih kepada Bupati Rohil H Bistaman dan Wakil Bupati Rohil Jhony Charles atas kepercayaan serta amanah yang telah diberikan untuk kembali memimpin Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Rohil.

" Alhamdulillah saya menyampaikan ucapan terima kasih kepada pak Bupati dan pak wakil Bupati atas diberikan kepercayaan kepada saya kembali sebagai kepala dinas lingkungan hidup Rohil, tentunya Amanah dan Tanggung Jawab Moral telah yang diberikan kepada saya, tentunya saya akan memberikan yang terbaik untuk kabupaten Rokan Hilir yang saya cintai ini," Ucap Suwandi, (HSY).


 Editor : Dedi

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Polres Rohil Gelar Donor Darah Peringati HUT Satpam ke-45

Lagi-lagi, PT Nagamas Palmoil Lestari Kembali Gelar Pasar Murah untuk Masyarakat Dumai

Bank Emas: Solusi Keuangan Masa Depan, Lindungi Nilai Mata Uang dan Investasi Masyarakat

Meriahkan Bulan K3 Nasional, PT KPI RU Dumai Gelar Donor Darah dan Pemeriksaan VCT

Pertamina Komitmen Dan Peran Strategisnya Mendukung Pertumbuhan Ekonomi Nasional

GovTech: Revolusi Digital Pemerintahan Prabowo untuk Indonesia yang Lebih Transparan dan Efisien

M.Syukur: Pengembangan Usaha Sudah Kami Lakukan Sampai Tingkat Kecamatan

Dihadiri Camat Bangko Koperasi Merah Putih Di Kelurahan Bagan Barat Terbentuk, Rehandika Ketua Terpilih

Danamon Dukung Pertumbuhan Industri Otomotif dengan Menjadi Official Bank Partner IIMS 2022

Pemko Ultimatum Agen Ikan di Kota Dumai, Ini Tanggapan Ketua P3B!

Mengenalkan Pekerja dan Keluarga Dengan Alam, PT KPI RU Dumai Gelar Wild Animal Exhibition & Rally Photo Patra Seroja

Wabup Jhony Charles Hadiri HKN Ke 61, Kabupaten Rohil Raih Penghargaan UHC

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1257 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 266 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 393 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 265 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved