• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • News
  • Dumai

Janda Tua Rukiah, 4 Tahun Tak Pernah Dapat Bantuan Pemko Dumai

PantauNews

Sabtu, 09 September 2023 23:22:01 WIB
Cetak

PANTAUNEWS.CO.ID, DUMAI - Rukiah merupakan wanita janda tua kelahiran 1955 yang berdomisili di Selinsing RT.11, Kelurahan Pelintung, Kecamatan Medang Kampai, tak pernah mendapatkan bantuan apapun dari pemerintah Kota Dumai. 

Rukiah menopang hidup dengan anaknya yang ke Lima yaitu Yusniar yang kesehariannya bekerja sebagai buruh yang tak tentu. 

"Kerja saya tidak tentu, terkadang saya ambil upah nyemprot ladang orang. Selain itu saya mengutip brondolan sawit dikebun orang," ucap Yusniar mewakili ibunya Rukiah untuk berbicara. 

TERKAIT
  • LSM Forum Aksi Peduli Tenaga Kerja Lokal Kota Dumai Beri Data Keanggotaan Ke Disnakertrans
  • Lapor Struktur Baru, DPC GANN Kota Dumai Silaturahmi Ke Kesbangpol
  • Minang Marentak!

Lanjut Yusniar anak Rukiah, bahwa identitas dirinya dan ibunya seperti KK KTP sering diminta oleh Ketua RT.11, kata pak RT mau dapat bantuan, namun hingga kini saya tak menerima bantuan tersebut.

Kemungkinan niat pak RT.11 mau membantu kami, kemungkinan beliau juga yang ingin memberikan bantuan juga tidak menyalurkan. Sehingga niat Pak RT tak tersampaikan untuk memberi bantuan kepada mereka.

"Kami menumpang rumah milik H.Marimin, selama saya tinggal dirumah Pak H.Marimin itu, Se ingat saya hanya menerima bantuan Covid sebanyak 2 kali, selebihnya saya dan ibu saya tak pernah menerima bantuan apapun dari pemerintah," cetus Yusniar dengan nada sedih, Sabtu (9/9/2023). 

Yusniar mengucapkan terimakasih kepada Bapak Reza yang telah memberikan bantuan kepadanya.

 "Saya datang ke Masjid Nurul Huda ini untuk mengucapkan terimakasih kepada Bapak Reza. Sebab diwaktu pak Reza datang kerumah, saya tidak ada dirumah, karena saya kerja," sebut Yusniar. 

Lanjutnya,"Saya juga mengucapkan terimakasih kepada Bapak H.Marimin atas rekomendasi beliau yang telah mengajak Bapak Reza untuk memberi bantuan kepada kami. Semoga Bapak H.Marimin dan Bapak Reza selalu diberi kesehatan dan dimurahkan rezekinya." tandas Yusniar. (*)


 Editor : Dedi Saputra

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Sakit, Kasubbag TU Kantor Pertanahan Aceh Singkil Tutup Usia

Pernyataan Mosi Tak Percaya 20 Anggota DPRD Dumai Dikabarkan Sudah Sampai ke DPP, Agung Nugroho: Siap Monitor!

Korban Lakalantas di Bukit Kayu Kapur Ternyata Adik Beradik

Anggota DPRD Kota Tangerang Sikapi Rencana Kegiatan Diskusi Publik MCI

Korban Dibantai Hingga Kepala Terputus Gara Gara Tanah Warisan

DPW MIO Banten Gelar Halal Bi Halal

Tinjau Aspek Safety dan Kesiapan Sarfas Jelang Pergantian Tahun, Direktur SDM & PB PT KPI Sambangi Kilang Dumai

Hai PNS Pajak, Ditanya Ibu Sri Mulyani Mukanya Lesu Semua Ya?

Cacat Bukan Halangan untuk Suksas

Srikandi PP Kecamatan Periuk Rayakan HUT RI Dengan Aneka Lomba

Penerapan Bio Diesel 20 Hemat Devisa Negara

Kabupaten Landak Terima 2.400 Vaksin Covid-19 Tahap Pertama

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1257 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 266 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 393 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 265 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved