Ditinggal Belanja, Satu Rumah Ludes Dilalap Sijago Merah
SUBULUSSALAM, PANTAUNEWS.CO.ID - Diduga api bermula dari arus pendek listrik yang mengakibatkan satu rumah ludes terbakar habis milik Limek Tandai, satu rumah diantaranya dinding terbakar milik Ibrahim.
Ironisnya jelang lebaran Idul Fitri 1442 H, Sijago merah lalap satu unit rumah, dan satu rumah dinding terbakar di Desa Buloh Dori, Kecamatan Simpang kiri, Kota Subulussalam, pada hari Ahad (9/5/2021).
Kejadian sekira pukul 10.15 WIB, disampaikan Madin Cibro selaku Kabid Damkar BPBD Subulussalam via WhatsApp kepada media ini. Sebanyak lima unit Damkar diturunkan ke lokasi kebakaran termasuk damkar bantu dari Kecamatan Longkib.
"Lima unit mobil Damkar yang turun ke lokasi untuk memadamkan api, sekitar setengah jam api dapat kita jinakkan," sampai Kabid Damkar.
Kabid juga menambahkan diduga api bermula dari arus pendek listrik yang mengakibatkan satu rumah terbakar habis milik Limek Tandai, satu rumah dinding terbakar milik Ibrahim.
"Diketahui Rumah yang terbakar habis sedang kosong pemilik rumah sedang berbelanja dikarenakan ini hari Ahad," sambung Kabid.
"Untungnya tidak ada korban jiwa dalam peristiwa kebakaran itu," tutup kabid.(*)
Penulis: Juliadi


Berita Lainnya
Sairun Berhentikan Azwir Kartono dari Kepala Sekolah SDN DAH
Sebesar Rp 56.700 Hari Pertama YARA Galang Koin di Kota Subulussalam
Kembali, Kadisdikbud Subulussalam Adakan Pertemuan Seluruh Kepsek Di Sultan Daulat
Penerimaan CPNS Polri Di Polda Sumbar 2021, Berikut Jumlah Peserta Yang Lulus
Akankah Qanun LKS Direvisi Demi Upaya Perbaikan Ekonomi Terhadap Aceh? Begini Penjelasan dari Lamuri.Id
Seorang Pria Ditemukan Meninggal Di Depan Teras Masjid Raya Kuala Tungkal
Polem Muda Serahkan SK Kepengurusan FKKPA Kota Subulussalam
Dandim Abdya Lepas 10 Prajurit Pindah Satuan
Wujudkan Mall Publik, Wako Subulussalam Kunjungan Kerja Ke Jogjakarta
Babinsa Laksanakan Patroli dan Sosialisasi di Wilayah Desa Binaan
Katakan Siswa Berandalan, Siswa SMA Rundeng Demo Kepala Sekolah
Dua Rumah dan Tiga Sepeda Motor Terbakar di Kota Subulussalam