• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Sumatera

Warga Minta Perhatian Pemerintah

Jaringan Telkomsel di Pedesaan Kabupaten Simeulue Sulit di Akses

PantauNews

Jumat, 12 Maret 2021 18:17:20 WIB
Cetak
Salah seorang warga Simeulue lagi mencari titik sinyal telkomsel di pinggir jalan

SIMEULUE, PANTAUNEWS.CO.ID - Semakin hari semakin memburuk jaringan telkomsel di beberapa Desa di wilayah Kabupaten Simeulue diantaranya Desa Luan Balu, Desa Tanjung Raya, Desa Kuala Baru dan Desa Bulu Hadik, Kecamatan Teluk Dalam, Kabupaten Simeulue 

Dimana saat ini sudah saatnya saling terkoneksi dengan jaringan internet karna kita di tuntut akan perkembangan moderen, apalagi kita sedang di landa di tengah wabah Covid-19 yang hingga pada saat ini belum berakhir dan sangat diperlukan kelancaran akses Internet 

Salah seorang warga Kabupaten Simeulue mengeluhkan jaringan telkomsel yang masih susah diakses. "Kami masyarakat yang berkedudukan di Desa tersebut memohon sangat kepada pemerintah daerah maupun pusat agar dapat memperhatikan keaadaan kami ini yang semakin hari semakin lelet jaringan seluler internet," ujar Ali Firdaus. 

"Sehingga jika ada keperluan segala sesuatunya baik itu informasi dari pusat maupun mau menginformasikan ke luar maka apa yang kami lakukan hanyalah berdiri tegak di tengah jalan dengan tangan di atas menggoyang-goyang dengan HP di tangan untuk mendapatkan sinyal guna pengiriman maupun penerimaan" tambah Ali Firdaus kepada awak media ini, Jumat (12/3/2021). 

Lebih lanjutnya Ali Firdaus mangatakan berharap kepada dinas terkait, serta berkontribusi dengan Pemkab Simeulue juga anggota DPRD maupun DPR-RI. 

"Agar dapat meneruskan apa isi dari aspirasi masyarakat yang saat ini tak tau lagi harus berkata apa dengan sinyal semakin tidak bersahabat di Desa Kami," ungkapnya. 

Dan kami mohon agar dapat dibangun tower telkomsel di daerah kami, di empat desa ini, baik itu Luan Balu, Tanjung Raya, maupun Kuala Baru dan Desa Bulu Hadik, Kecamatan Teluk Dalam. 

"Dan sudah kami lakukan beberapa komplain ke Kominfo kabupaten tentang apa yang kami rasakan saat ini. Tapi apa yang terjadi bahkan untuk mengupload satu foto aja bisa menunggu beberapa menit baru terkirim," sambungnya. 

"Dengan ini mewakili dari segenap masyarakat sekitar disini kami mohon agar dapat mendirikan bangunan tower di daerah kami guna demi kelancaran kita bersama," tutup Ali firdaus. (*)

Penulis: Ardiansyah
 


 Editor : Pepen Prengky

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Pertama, MIS Terpadu Sultan Daulat Terima Siswa Baru TA 2023/2024

Sambut HUT BRIMOB Ke 76, Batalyon C Jalin Kerja Sama dengan PMI Subulussalam

Langkah Jasman Kandas di Pilkampong Sikelondang Karena Perwal

Optimis Empat Kursi, Dedy: PKS Terbukti Memprioritaskan Kepentingan Masyarakat

Zulfan Menang Terpilih di Pilkampong, Ini Pesan Pj Kampong Sikelondang

Desa Sukamakmur Launching Posyandu dan Rumah Gizi

Ternyata Wako Subulussalam Telah Melaporkan Harta Kekayaannya ke LHKPN

Pemkab Aceh Selatan Jalin Kerja Sama Bidang Hukum dengan Kejari

IPSUS Berbagi Takjil di Lingkungan Kampong Subulussalam Selatan

IPM Kota Subulussalam Melonjak Peningkatan ke 2 Tertinggi se Aceh

Kadisdikbud Sekaligus Asisten I Kota Subulussalam Mengikuti Job Fit Hari ini

Kapolres Rohil Isa Imam Syahroni Laksanakan Penanaman Jagung Serentak Kuartal IV dan Peresmian Gudang Ketahanan Pangan Polri Tahun 2025

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1258 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 266 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 394 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 265 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved