PILIHAN
Pemuda Gonjong Limo Dumai Potong Hewan Qurban Perdana
![]() |
| Pemotongan Hewan Qurban Pemuda Gonjong Limo Dumai |
DUMAI ( Pantaunews.co.id)- Pemuda Gonjong Limo Kota Dumai lakukan pemotongan hewan qurban 10 Zulhijah 1440 H.
Pemotongan hewan qurban seokor lembu yang oleh Ustd Ridho S Ag, dengan peserta qurban sebanyak 7 orang di Jalan Raya Bukit Datuk, Kelurahan Bintan, Kecamatan Dumai Kota, Dumai.
Ketua Pemuda Gonjong Limo Kota Dumai Drs M Fauzan mengatakan,"ini adalah pemotongan hewan qurban yang pertama sekali kami laksanakan oleh pemuda," katanya. Minggu (11/08/2019).
Ia juga menghimbau seluruh keluarga besar Pemuda Gonjong Limo untuk dapat menyalurkan qurbannya di tempat Sekretariat kita.
" Semoga lebaran haji tahun depan Pemuda Gonjong Limo Kota Dumai
bisa melaksanakan pemotongan hewan qurban dan jumlah pesertanya lebih ramai dari pada sekarang ini," himbau Fauzan.
Sesuai semboyan Pemuda Gonjong Limo "Basamo Makonyo Jadi" tutur Fauzan mengakhiri.
Penulis : Hendra Gunawan





Berita Lainnya
H. Paisal Siap Lanjutkan Program Peningkatan Kesejahteraan Rakyat di Dumai untuk Dua Periode
Komitmen Zero Halinar, Rutan Dumai Geledah Kamar Warga Binaan Bersama TNI, Polri dan BNN.
Jateng Perpanjang PPKM Mikro Hingga 8 Maret 2021
Bau Busuk Akibat Limbah Industri di Bukit Batrem Terkesan Pembiaran.
Realisasi APBD Riau: Keuangan Rp2,95 Triliun dan Fisik 47,81 Persen
DPD PWRI Riau Adakan Rapat Pembentukan Pengurus
Pendaki Cilik Asal Cilegon Kembali Pecahkan Rekor
Dua Anggota DPRD Dumai Sesalkan Aksi Mogok Mengajar Para Guru SMPN 15, Dedi : Segera Kita Proses
Penemuan Sosok Mayat di Guntung, Kendaraan yang Ditunggangi ber Nopol Bengkalis
Sengketa Informasi Publik Berakhir Dipersidangan
Budayakan Program Rabu Ceria, PT KPI RU Dumai Santuni Anak Yatim di 2 Panti Asuhan
Bagi-bagi Masker dan Hand Sanitizer Saat Layat Rumah Duka, Marihot Sitorus Pesan Agar Tetap Jaga Jarak