• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Riau
  • Inhu

Kebun Kelapa Sawit PT SWP Airmolek Diduga Dijarah Kelompok Marlius Misriono CS

PantauNews

Rabu, 19 Juli 2023 13:16:02 WIB
Cetak

INHU, PANTAUNEWS.CO.ID - Diduga Marlius dan Misriono CS pada Senin (17/7) sekitar pukul 10.00 WIB memasuki areal perkebunan PT Sinar Widitama Parmata (SWP) Airmolek dengan membawa sekelompok orang dengan membawa peralatan panen buah sawit seperti egrek atau atau rojok.

Sekelompok orang tersebut langsung memanen buah kelapa sawit PT SWP Airmolek tanpa ada pembicaraan dengan pihak manajemen perusahaan.

Penjarahan ini berlangsung selama hampir enam jam. Anehnya, buah sawit setelah mereka turunkan dari pohonnya tidak mereka angkut keluar area kebun. Akan tetapi mereka tumpukan dibeberapa tempat dan berserakan disekitar pohon kelapa sawit.

Pada jam 18.00 WIB satpam dan karyawan PT SWP malah yang memuat buah TBS tersebut ke dalam mobil dan langsung di timbang dikantor kebun. Hasil penjarahan TBS tersebut lebih kurang 15 ton.

Dengan kalkulasi PT SWP dirugikan sekitar Rp30 juta akibat dari penjarahan itu. Karena TBS yang kelompok Marlius Misriono CS panen belum standar panen PT SWP.

Salah seorang warga sekitar yang berdomisili disekitar batas kebun PT SWP berinisial Sfr kepada wartawan, Rabu (19/7) lewat telepon seluler mengaku mengetahui banyak perkembangan permasalahan yang timbul.

Dikatakannya, kelakuan kelompok Marlius ini tidak patut dicontoh oleh masyarakat yang lain. Selaku mantan anggota DPRD Inhu, selayaknyalah memberi contoh tauladan kepada masyarakat awam bukan dengan cara arogansi begitu.

"Pekerja di PT SWP itu 90 persen adalah masyarakat tempatan dan mungkin banyak anak kemanakan beliau disitu," kata dia kepada awak media yang tidak mau menyebutkan nama aslinya karena demi menjaga kebaikan semua pihak.

Dia sangat tahu kondisi dan mengikuti perkembangan permasalahan ini dari awal. Dia juga bukan membela perusahaan perkebunan itu tetapi bersikap netral. 

Sudah banyak itikad baik perusahaan untuk menyelesaikan permasalahan ini tapi selalu ditolak oleh Marlius cs.

"Saya juga pernah dengar saudara Marlius jumpa dangan salah seorang manajemen PT SWP dan meminta uang Rp1 miliar untuk meredam permasalah ini. Ya manalah sanggup pihak perusahaan," kata Sfr.

Pihaknya menyarankan sebaiknya masyarakat cerdas dalam hal ini dan jangan mau dimanfaatkan oleh orang tertentu untuk kepentingan pribadinya. Apalagi tahun ini adalah tahun politik, selesaikanlah secara arif dan bijaksana.

"Saya dengar lagi, katanya kasus penjarahan ini sudah dilaporkan pihak manajemen PT SWP ke pihak penegak hukum. Kan jadi panjang masalahnya. Apapun alasannya kita tidak boleh bertindak semau kita saja. PT SWP berdiri didesa kami ini awalnya membeli lahan kepada masyarakat melalui kepala desa. Bukan hutan didesa atau hutan negara yang digarapnya. Itu juga perlu dipertimbangkan oleh kelompok penjarah," terangnya.

Sfr berharap, semoga saja pihak penegak hukum secepatnya memproses kasus ini tanpa pilih bulu. Karena ini menyangkut kenyaman investor di Kabupaten Indragiri Hulu yang sama-sama dicintai. (tim/RGB)


 Editor : Pepen Prengky

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

LBM PCNU Pelalawan Taja BAHTSUL MASAIL Ke -2

Ketua PKK Rohil Sanimar Afrizal Resmikan Grand Opening Amor Beauty dan SPA

Dihadiri Bupati Rohil, Yayasan Multi Marga Tionghoa Bagikan 2000 Paket Sembako

Pemdes Bantan Air Gelar Acara Salam Kenal PJ. Kades Zulfandi Menggantikan PJ. Kades Miswan

Polres Dumai Serahkan Bantuan Sembako Kepada Masyarakat

Wan Muhammad Hasyim Terpilih Sebagai Ketua IKA Unri, Achmad Sampaikan Hal Ini

Eksistensi PT NHR Seberida Ditunjukan dengan Bersilahturahmi ke Karyawan

Sepanjang 2019, 30 Warga Riau Meninggal Dunia Terkena DBD

Tiga Agenda Ranperda dalam Rapat paripurna DPRD Rohul Untuk APBD Perubahan 2023 dan DBH Kelapa Sawit

Pengusaha Inhu Bantu Pembangunan TPQ Desa Serai Wangi Peranap

Fap Tekal Dumai Gelar Demo di Depan Kantor PT. PGN, Tuntut Keadilan untuk Pekerja

PT Sari Dumai Sejati Bekerjasama Dengan DLH Melaksanakan Penanaman 2.000 Mangrove

Terkini +INDEKS

STAI Ar Ridho Bagansiapiapi Kunjungi Politeknik Negeri Bengkalis

28 Januari 2026
Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja
27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1263 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 266 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 394 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 265 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved