• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Riau
  • Inhu

Tumor Ganas Hampir Menutupi Wajah Arianto, Polisi Bantu Carikan Pendonasi

PantauNews

Ahad, 28 Agustus 2022 13:05:28 WIB
Cetak

INHU, PANTAUNEWS.CO.ID - Seorang pria bernama Arianto (34) mengidap penyakit tumor ganas di matanya. Arianto merupakan warga tidak mampu yang berdomisili di Kelurahan Tanjung Gading, Kecamatan Pasir Penyu, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu), Provinsi Riau.

Kondisi Arianto sangat memperihatinkan. Tumor di mata sebelah kanan sudah besar yang hampir menutup semua wajahnya. Penyakit tumor ganas itu sudah diderita Arianto selama delapan bulan. Kini, Arinto membutuhkan uluran tangan untuk biaya pengobatan.

Seorang anggota polisi lalulintas (Polantas) dari Polsek Lirik di Inhu, Bripka Donni Malindo turun tangan mencari pendonasi untuk membantu Arianto.

Saat diwawancarai, Bripka Donni Malindo mengaku sudah datang melihat Arianto ke rumahnya.

"Tadi pagi jam 10.00 WIB, saya sama istri datang ke rumah Arianto membawa sedikit bantuan sembako," ujar Donni kepada wartawan, kemaren Sabtu (27/8/2022).

Donni mengaku langsung terkejut melihat kondisi tumor ganas di mata Arianto.

Saat itu, Arinto sedang merintih kesakitan. Bahkan, sesekali membenturkan kepalanya ke dinding karena terlalu sakit.

"Kondisinya sangat memperihatinkan. Matanya sebelah kanan sudah pecah sejak sebulan lalu. Kini tumornya membesar hampir menutup semua wajahnya. Pas saya datang tadi, dia merintih kesakitan. Sangat sedih kita melihatnya," sebut Donni.

Ia kemudian mencari ambulan untuk membawa Arianto ke RSDU Indrasari Inhu, karena terus merintih kesakitan.

Donni menceritakan, Arinto awalnya merasa ada pasir di dalam matanya kemudian di usap-usap, namun tak mau hilang.

Lama kelamaan, matanya membengkak.

Setelah diperiksa ke rumah sakit, dokter menyatakan Arianto mengidap tumor.

Tumor di mata Arianto makin membesar hingga matanya sampai pecah.

Melihat kondisi Arianto yang sangat memperihatinkan, Donni membuka donasi untuk membantu biaya pengobatan.

"Beliau sebelumnya sudah menjalani kemoterapi sudah enam kali di RSUD Arifin Achmad di Pekanbaru. Tapi, kini keluarganya sudah tak punya biaya. Mereka butuh biaya hidup dan biaya transportasi untuk pergi berobat," kata Donni.

Arianto sudah menikah dan memiliki dua orang anak. Namun, sebut Donni, istri Arianto sudah pergi dari rumah sebelum suaminya menderita tumor.

Meski belum cerai, namun sang istri tak pernah lagi datang menjenguk Arianto. Sedangkan dua anaknya dirawat oleh mertua Arianto.

"Arianto selama sakit dirawat oleh ayahnya. Sedangkan ibunya sudah meninggal dunia," sebut Donni.

Sejak mengidap sakit, Arianto tak bisa lagi bekerja. Sebelumnya, dia bekerja di toko bangunan.

Sementara ayahnya hanya pekerja buruh yang mendapat uang pas-pasan untuk merawat Arianto.

Oleh karena itu, Donni Malindo berharap uluran tangan dari para dermawan untuk membantu Arianto.

"Bagi yang ingin berdonasi bisa mengirimkan ke nomor rekening BRI 028401011865500 atas nama Donni Malindo. Untuk konfirmasi bisa hubungi saya 0821-7249-4911," tutup Donni. (rls)


 Editor : Pepen Prengky

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Sstt.. Ada yang Belum 'Move On', bahwa Wako Dumai itu Milik Semua Masyarakat

Momen Hari Buruh Internasional, AJI Pekanbaru Tekankan Pentingnya Perlindungan Ketenagakerjaan bagi Jurnalis

PENGUMUMAN TENDER KERJA SAMA JASA PENGOPERASIAN & PEMELIHARAAN BATCHING PLANT BUKIT TIMAH KOTA DUMAI PT. PEMBANGUNAN DUMAI (PERSERODA)

Pj Walikota Dumai Terima Kunjungan Pangdam I Bukit Barisan

Lis Hafrida: Tujuan Dari Kegiatan Ini Membentuk Karakter Seorang Bundo Kanduang

Semarak Puncak Peringatan Hari Santri Nasional Tingkat Provinsi Riau di Inhu

Walikota Dumai Kembali Bertugas, Prioritaskan Pelayanan Publik dan Infrastruktur

Buka Bersama Menteri LHK dan Ketum Santan NU Meriah Serta Khidmat

Wakil Ketua DPRD Riau Hardianto: Anggaran Dapat Dimanfaatkan dan Segera Direalisasikan

Wakapolda Riau Pimpin Upacara Penutupan Pelatihan Tim RAGA Gelombang Kedua di SPN Polda Riau

Bantu Masyarakat Jelang Idul Fitri, Apical Group Gelar Bazaar Ramadan

Lapor Struktur Baru, DPC GANN Kota Dumai Silaturahmi Ke Kesbangpol

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1257 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 266 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 393 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 265 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved