Anggota DPRD Dumai Edison Kembali Turlap Ke Kelurahan Jaya Mukti
DUMAI, PANTAUNEWS.CO.ID - Anggota DPRD Dumai Edison, SH kembali turun lapangan (turlap) untuk memenuhi aspirasi masyarakat Kelurahan Jaya Mukti, Kecamatan Dumai Timur, Kota Dumai, Jumat (07/01/2022) pagi.
Edison yang merupakan anggota Fraksi Partai Golkar dari Komisi I ini memenuhi janjinya pada saat reses beberapa waktu lalu, khususnya kepada warga RT.016 dan RT. 010. Pada saat reses tersebut, salah satu aspirasi masyarakat ialah pendirian Posyandu di wilayah RT.016 maka usul tersebut telah masuk ke program pemerintah dan semenisasi jalan serta pembangunan drainase yang ada di kedua RT tersebut.
Setelah peninjauan lokasi, Edison juga tampak akrab berbaur dengan masyarakat yang hadir. Kehadirannya disambut hangat oleh masyarakat setempat, bahkan terkhusus pada saat pembentukan pengurus Posyandu di RT. 016, mereka meminta secara langsung agar Edison bersedia menjadi pembina pada Posyandu tersebut. (pepen prengky)


Berita Lainnya
Ratusan Buruh Perkebunan PT PIS Perkasa II Mogok dan Unjuk Rasa Ke DPRD Rohul
Cegah Lakalantas, Personil Polsek Kuntodarussalam Giat Patroli Daerah Rawan Laka
Sarana Edukasi dan Support PMI, PT KPI RU Sungai Pakning Gelar Donor Darah
Brigjen TNI Parlindungan Hutagalung: Saya Dapat Skep Pindah dari KASAD
Kapolres Inhu Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Lancang Kuning
Dulang Masa Kejayaan, DPD PKB PUJAKESUMA Dumai Segera Terbentuk
Sekab DPP LSM LIRA, Ranti: Berharap Semua LSM LIRA Bisa Manfaatkan Kemajuan Teknologi
Bupati Sukiman Pimpin Upacara Peringatan Hari Jadi Kabupaten Rohul ke-24 Tahun 2023
Pengurus Ikatan Keluarga Luak Limo Puluah Gonjong Limo Kota Dumai Resmi Dilantik
Tambang Pasir Dibawah Laut Pulau Rupat Beroperasi Kembali
AJI Pekanbaru Buka Penerimaan Anggota Baru, Ini Tahapannya
Polres Dumai Gelar Syukuran Hari Lalu Lintas Bhayangkara Ke-67 Tahun 2022