Terkait Adanya Pungli, Camat Ciledug Sudah Tindak Tegas Oknum Lurah
TANGERANG, PANTAUNEWS.CO.ID - Tersebarnya video pungutan liar yang dilakukan oleh oknum Lurah Paninggilan Utara, kecamatan Ciledug, Kota Tangerang, yang sempat viral dimedia sosial, Camat Ciledug, Syarifuddin, sudah mengambil tindakan tegas terhadap oknum lurah tersebut.
Menurut camat Ciledug, Syarifuddin, yang dijumpai Pantaunews diruang kerjanya, pada Kamis (12/8/21) menjelaskan, " itu sudah lama dan masalah itu sudah selesai, sudah di tindaklanjuti, kita sudah bikin tim, sudah kita tindak tegas dan sudah diambil keputusan dan sudah kita sampaikan pula keputusan itu kepihak oknum yang bersangkutan ", jelas Camat Ciledug.
" Yang namanya atasan, selalu membina dan memberi arahan yang baik kepada bawahannya, apabila terjadi pelanggaran, itu namanya oknum, kita juga tidak mengharapkan itu terjadi, tidak ada hal yang buruk yang kita perintahkan, pasti semuanya hal yang baik dan mudah mudahan kejadian itu sebagai pengalaman dan pelajaran kita untuk lebih baik lagi dan untuk teman teman media, tolong bantu informasikan, bahwa kejadian itu sudah kita tindaklanjuti dan sudah selesai, jadi jangan sampai berita ini menjadi simpang siur lagi ", pungkas Camat Ciledug. (*)
Penulis : Soleh/Heru


Berita Lainnya
TKQ/TPQ Al-Anshor Tetap Eksis Menumbuhkembangkan Generasi Qurani
Pengurus Gabpeknas DPD Kabupaten Tangerang Periode 2022-2027 Dilantik
Dikabarkan Penyidik Polda Riau Turun ke Bagansiapi-api, Apakah Kaitan dengan Mobdin?
Berikut Penjelasan LAMR Kepulauan Meranti Tolak Mubeslub LAM Riau
Diskirminasi Pemerintah terhadap Pedagang Kecil
Dipaksa Layani 5 Pria Saat Hamil 7 Bulan, Remaja 17 Tahun di Indragiri Hulu Kabur dari Kafe dan Kembali ke Rumah
Perhatian Lingkungan Sekitar, PT Pelindo Dumai Bantu Bahan Baku Disinfektan
Babinsa Koramil 05/Cepiring Kodim 0715/Kendal Bantu Pengecoran Masjid
Menuai Kritik, Inilah Penjelasan Ustadz Abdul Somad Terkait Video Viral Ceramahnya
Lurah Cimone Jaya Apresiasi Perkembangan Pembangunan Masjid Jami Babussalam
Abdul Rahman Terima Mandat sebagai Ketua PAC GRIB Dumai Barat, Siap Majukan Organisasi dan Sinergi dengan Masyarakat
Pembangunan Drainase di Dumai Dipercepat, Warga Sambut Baik