• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024
Keberhasilan Walikota Dumai dalam Membangun Infrastruktur, Kesehatan, Pendidikan, dan Lapangan Kerja
19 Mei 2024
Apical Dumai Lakukan Normalisasi Parit di Lingkungan Warga Sekitar Perusahaan
03 Mei 2024

  • Home
  • Riau
  • Rohil

Wakil Bupati Rohil Jhony Charles Tinjau Persiapan Lomba LKBB Duta Pancasila Sambut Hari Pahlawan 2025

PantauNews

Sabtu, 08 November 2025 15:56:36 WIB
Cetak

ROHIL, PANTAUNEWS — Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Tahun 2025, Wakil Bupati Rokan Hilir, Jhony Charles, BBA., MBA., didampingi oleh Kepala Dinas Kesbangpol Rokan Hilir, Indra Gunawan, S.E., M.H., meninjau langsung persiapan pelaksanaan kegiatan Lomba Ketangkasan Baris-Berbaris (LKBB) Duta Pancasila yang akan memperebutkan Piala Bergilir Bupati Rokan Hilir. Kamis 7 November 2025.

Kegiatan bergengsi ini dijadwalkan berlangsung pada Jumat, 7 November 2025, bertempat di Gedung Olahraga (GOR) Bagan Siapi-api. Lomba LKBB Duta Pancasila diikuti oleh berbagai pelajar tingkat SMP dan SMA se-Kabupaten Rokan Hilir yang menampilkan keterampilan baris-berbaris, kekompakan, serta semangat nasionalisme generasi muda.

Dalam kunjungannya, Wakil Bupati Jhony Charles menyampaikan apresiasi terhadap panitia pelaksana yang telah bekerja keras mempersiapkan kegiatan ini. Ia menekankan bahwa kegiatan seperti LKBB Duta Pancasila memiliki nilai penting dalam menumbuhkan jiwa disiplin, tanggung jawab, dan semangat kebangsaan di kalangan pelajar.

 “Melalui kegiatan LKBB Duta Pancasila ini, kita ingin menanamkan nilai-nilai Pancasila dan semangat kepahlawanan kepada generasi muda. Mereka inilah penerus bangsa yang akan menjaga keutuhan NKRI,” ujar Jhony Charles saat meninjau lokasi acara.

Sementara itu, Kadis Kesbangpol Indra Gunawan, S.E., M.H., menjelaskan bahwa persiapan kegiatan sudah mencapai tahap akhir. Ia memastikan seluruh sarana dan prasarana pendukung telah siap digunakan untuk menjamin kelancaran acara.

 “Kami bersama panitia memastikan seluruh kesiapan teknis berjalan maksimal. Kegiatan ini bukan sekadar lomba baris-berbaris, tetapi juga ajang pembentukan karakter dan penguatan nilai-nilai kebangsaan bagi pelajar di Rokan Hilir,” ungkap Indra Gunawan.

Lomba LKBB Duta Pancasila tahun 2025 ini menjadi salah satu rangkaian kegiatan memperingati Hari Pahlawan yang diinisiasi oleh Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir melalui Dinas Kesbangpol. Selain memperebutkan Piala Bergilir Bupati Rokan Hilir, kegiatan ini juga diharapkan menjadi momentum untuk memperkuat semangat patriotisme dan cinta tanah air di kalangan generasi muda.

Dengan semangat Hari Pahlawan, Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir berkomitmen untuk terus mendukung kegiatan positif yang membangun karakter bangsa serta menanamkan nilai-nilai luhur Pancasila dalam kehidupan sehari-hari, ( HSY).


 Editor : Dedi

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Indra Gunawan,SE, Sambut Baik Kunjungan Kerja TP PKK ke Diskominfotiks Rohil

Rusaknya Jalan Purnama-Lubuk Gaung, Ketua INVEST Dumai Soroti Dampak Terhadap Masyarakat

Ismail Sarlata Geram Namanya Dicatut, Desak Media Online Segera Minta Maaf dan Hapus Berita

BAPERA Dumai Adakan Rapat Pembentukan Pengurus, Endi Castelo: Semangat Dan Saling Bekerjasama Dalam memajukan Organisasi

MenPAN-RB Terbitkan Surat Edaran Pembatasan Bagi ASN

Edison Reses Di Jaya Mukti dan Tanjung Palas, Ini Keluhan dan Aspirasi Masyarakat

Dugaan Peramhutan Mangrove di Jalan Bahtera TPI Lama, DLH Dumai Turun Kelapangan

Pelayanan Prima Bupati Rohil, Diapresiasi Warga

Kapolres Dumai Buka Latihan Pra Operasi Bina Waspada Lancang Kuning 2022

Asun Resmi Pimpin DPK Apindo Inhu

Ini Tiga Nama yang Disebut Sebagai Kandidat Ketua Defenitif Nasdem Riau

Penyaluran BLT DD Tahap ll Kecamatan Rupat,Bengkalis

Terkini +INDEKS

Rutin Bagikan Sembako Kepada Masyarakat Kurang Mampu, GJB Pemuda Sintong Mendapat Apresiasi dari Tokoh Agama dan Masyarakat

08 November 2025
Wakil Bupati Rohil Jhony Charles Tinjau Persiapan Lomba LKBB Duta Pancasila Sambut Hari Pahlawan 2025
08 November 2025
Sinergi Pengawasan dan Pertahanan: Bea Cukai Dumai Sambut Kehadiran Komandan Grup 3 Kopassus
08 November 2025
Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional, Polsek Rimba Melintang Polres Rohil Panen Jagung Serentak Kuartal lll
07 November 2025
Dugaan Pelanggaran Upah Lembur PT Banura, SPN Dumai: Ini Kejahatan terhadap Manusia
06 November 2025
Jamin Standard Higienis Makanan, Kapolres Rohil Pimpin Langsung Cek Kesehatan Relawan SPPG
06 November 2025
DPP AMI Bahas Penguatan Ekosistem Pers Nasional dalam Rakerpus 2025 di Hotel Resty Menara
06 November 2025
Aktivis 98 Erwin Sitompul: Penangkapan Gubernur Riau Jadi Peringatan bagi Pemimpin yang Zalim
05 November 2025
Polsek Rantau Kopar Laksanakan Patroli Malam dan Sosialisasi Pengaktifkan Kembali PAM Swakarsa dan Satkamling
05 November 2025
Upaya Jaga Kamtibmas di Wilayah Hukumnya, Polsek Pujud Laksanakan Patroli Sambang dan Sosialisasi PAM Swakarsa Serta Satkamling
05 November 2025

Terpopuler +INDEKS

Aktivis 98 Erwin Sitompul: Penangkapan Gubernur Riau Jadi Peringatan bagi Pemimpin yang Zalim

Dibaca : 622 Kali
Pak Presiden, Tolong Lihat Riau! 18 Ribu Guru ASN Menjerit Belum Terima Gaji
Dibaca : 280 Kali
Aktivis 98 Erwin Sitompul Ungkap Keharmonisan Pemimpin Adalah Cermin Pendidikan yang Berkarakter
Dibaca : 726 Kali
Berawal dari Informasi Masyarakat, Bea Cukai Dumai Berhasil Gagalkan Peredaran Rokok Ilegal
Dibaca : 328 Kali
Fakta Baru Terungkap! Dua Transaksi dengan Nilai Sama Picu Dugaan Rekayasa di Lingkungan PT KPI Dumai
Dibaca : 1306 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved