• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Riau
  • Dumai

Dukungan INPEST Kota Dumai untuk Warga Nerbit, Sungai Harus Dikembalikan Seperti Semula

PantauNews

Selasa, 24 Desember 2024 16:00:20 WIB
Cetak

PANTAUNEWS, DUMAI – Ratusan warga yang tergabung dalam Aliansi Masyarakat Nerbit (AMN) melakukan aksi demonstrasi di Kelurahan Lubuk Gaung, Kecamatan Sungai Sembilan, Dumai. Mereka mendesak Group Sinarmas untuk memulihkan fungsi Sungai Nerbit Kecil seperti semula. 

Aksi ini mendapatkan dukungan penuh dari Ketua DPD  Lembaga INPEST ( Independan Pembawa  Suara Transparansi) Kota Dumai, Bastian Jambak, Saat di Jumapai dikantornya Jalan Sudirman Gg Karya 4  Kota Dumai Pada Selasa  24/12/2024. 

Ia menilai tuntutan warga adalah perjuangan sah untuk mempertahankan hak atas lingkungan hidup yang sehat dan berkelanjutan 

"Masyarakat memiliki hak atas lingkungan yang bersih dan sehat. Sungai Nerbit Kecil adalah aset penting bagi warga dan negara, bukan sekadar jalur air biasa yang bisa ditukar dengan parit kecil," tegas Bastian. 

Kritik Keras terhadap Group Sinarmas 

Bastian mengkritik keras kebijakan Group Sinarmas yang dinilainya abai terhadap dampak lingkungan di sekitar pabriknya. Ia menjelaskan bahwa penutupan Sungai Nerbit Kecil telah menyebabkan kerusakan lingkungan yang signifikan. 

"Sejak sungai ditutup, warga menghadapi banjir setiap kali air laut pasang atau hujan deras. Rumah-rumah terendam, dan lingkungan menjadi kumuh karena sistem drainase yang buruk," ungkap Bastian. 

Menurut Bastian yang juga  Putra kelahiran Dumai menyampaikan  Sungai Nerbit Kecil dulunya tidak hanya berfungsi sebagai jalur air, tetapi juga sebagai sumber kebutuhan hidup masyarakat. "Sekarang, bukan hanya air yang hilang, tapi banjir malah datang setiap hujan. 

Tuntutan Masyarakat dan INPEST 

Bastian menyatakan bahwa pengembalian fungsi Sungai Nerbit Kecil adalah langkah penting yang harus segera dilakukan oleh perusahaan. 

"Group Sinarmas wajib memperbaiki kerusakan lingkungan yang telah terjadi akibat aktivitas pabriknya. Selain itu, keberlanjutan ekosistem sungai harus dijaga untuk mencegah dampak lebih besar terhadap kehidupan masyarakat," ujar Bastian. 

Lembaga INPEST bersama masyarakat dan sejumlah organisasi lingkungan menyatakan komitmennya untuk terus mendampingi warga hingga tuntutan mereka terpenuhi. 

"Kami tidak akan berhenti. Ini adalah hak kami, dan Sungai Nerbit Kecil harus kembali seperti dulu," tegasnya.



Bastian mengingatkan bahwa seandainya tutuntutan masyarakat tidak dipenuhi pihak perusahaan Lembaga INVEST akan menyurati Dinas terkait, DPRD  termasuk Walikota Dumai agar aspirasi masarakat di dengar perusahaan. 

Pembangunan ekonomi tidak boleh mengorbankan keberlanjutan lingkungan. Perjuangan warga Lubuk Gaung adalah contoh nyata solidaritas masyarakat untuk mempertahankan hak atas lingkungan hidup yang layak. 

"Pembangunan harus berjalan seiring dengan pelestarian lingkungan. Ini adalah tanggung jawab kita semua," tutupnya.(dedi)


Sumber : Pantaunews /  Editor : Redaksi

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Musda IKPS, H Lukman Terpilih Menjadi Ketua Secara Aklamasi

Tujuh Warga Masyarakat Pekanbaru Teriak Minta Pertolongan Presiden Prabowo

PLN UP3 Rengat Salurkan Program Bantuan Stimulus

PJS Kuatkan Wartawan Siber dalam Era Digital

Ketua DPK ALUN Edriwan: Kepala BPN Dumai Terkesan Sombong dan Tidak Kooperatif

Media Online Redaksi86.com Lakukan Pembagian Sembako dan Santunan Anak Yatim

Pemprov Riau Minta OPD Selesaikan Proses Pencairan DAK Fisik 2020 Tahap Pertama

Ikut Seleksi Pejabat Pratama Pemko Pekanbaru, Rizal, MA, M.IP Terpanggil Benahi Pengelolaan Sampah

Wabup Rohil Hadiri Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa dan RUPS tahunan 2021 Bank Riau Kepri di Pekanbaru

Bagikan Takjil, Yulia Putra: Pupuk Jiwa Sosial, LMPP Marda Riau Bagian dari Masyarakat

Wakil Ketua GNPK-RI Prop. Riau : PT Surya Mas Perkasa yang membayar gaji karyawan di bawah UMP dan UMK sebagaimana ditetapkan pemerintah dapat dikenakan sanksi pidana

Kapolres Dumai Bagikan Ratusan Paket Makanan Siap Santap Kepada Pengguna Jalan

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1257 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 264 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 393 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 264 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved