• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • News
  • Dumai

Berikan Pernyataan di Media Terkait Pencemaran Lingkungan PT DPA,

Pimpinan Komisi III DPRD Dumai Sesalkan Statement Iwan Jambul

PantauNews

Rabu, 15 Maret 2023 22:32:07 WIB
Cetak
Roni Ganda Bakara, Wakil Ketua Komisi III DPRD Dumai

DUMAI, PANTAUNEWS.CO.ID - Santer dengan pernyataan Anggota Komisi III DPRD Dumai Muhammad Al Ichwan Hadi terkait adanya aktifitas pembuangan limbah oleh PT Dumai Paricipta Abadi (DPA) dibeberapa media, juga membuat beberapa koleganya ikutan gerah.

Hal ini disampaikan Wakil Ketua Komisi III DPRD Dumai Roni Ganda Bakara saat wawancara via seluler, Rabu malam (15/3/2023) menegaskan bahwa tidak pernah menerima surat masuk terkait pengaduan PT (DPA) melakukan pencemaran.

Dalam pernyataan Anggota DPRD Dumai asal Fraksi PKS ini menyebutkan seperti dikutip Kupasberita.com, Rabu (8/3/2023) lalu, menyampaikan bahwa aktifitas anak perusahaan Mahkota Group Tbk di Dumai, yakni PT DPA ditengarai telah mencemari lingkungan karena membuang limbah secara serampangan. Apalagi kegiatan cleaning (pembersihan,red) tanki timbun tersebut diduga kuat tanpa IPAL, beber Anggota DPRD Dumai yang akrab disapa Iwan Jambul saat itu.

"Saya tegaskan, kami Komisi III belum ada menerima pengaduan atas adanya laporan tumpahan limbah atau pencemaran lingkungan PT DPA yang disampaikan rekan kami Muhammad Al Ichwan Hadi di media," klarifikasi Roni Ganda Bakara yang juga merupakan Ketua Fraksi Demokrat DPRD Dumai kepada awak media.

Roni Ganda Bakara juga sangat menyayangkan pernyataan rekannya sesama DPRD Dumai ini dalam memberikan informasi publik.

"Saya mewakili Komisi III DPRD Dumai menegaskan bahwa penyataan Saudara Muhammad Al Ichwan Hadi merupakan statement pribadi. Saya secara pribadi mengetahui setelah muncul di media," ucapnya menjelaskan.

Wakil Ketua Komisi III, Amin-kan Koleganya

Sebelumnya, Anggota Komisi III DPRD Dumai H Johannes MP Tetelepta juga  mengakui bahwa tidak adanya surat masuk terkait hal seperti yang disampaikan koleganya tersebut (Muhammad Al Ichwan Hadi, red).

"Jujur, informasi ini bahkan saya baru mengetahuinya dari media massa. Hal ini tidak pernah dibicarakan atau disampaikan di Komisi III DPRD Dumai," paparnya seraya menerangkan.

Ditambahkan, Anggota DPRD Dumai Fraksi Gerindra juga menambahkan bahwa hal ini seharusnya mengikuti mekanisme dahulu.

"Perlu pembuktian secara kelembagaan, DLH kan mitra DPRD dan saya belum pernah dengar ada surat masuk. Kalau ada surat masuk pasti pimpinan komisi sampaikan kepada anggota untuk ditindaklanjuti melalui prosedur administrasi di DPRD.

Terakhir, Anggota DPRD Dumai yang akrab disapa Achi ini menambahkan bahwa untuk memastikan, silahkan tanya langsung kepada yang bersangkutan (Iwan Jambul,red).

"Mungkin beliau lebih paham apa yang terjadi sesungguhnya. Kalau memang ada sesuatu selesaikan saja melalui mekanisme kelembagaan dan itu akan lebih baik. Mudah mudahan jangan ada kepentingan lain demi kebaikan kita bersama," ucap Achi.

Selanjutnya, Achi menyarankan agar Iwan Jambul untuk melakukan koordiansi dengan pucuk pimpinan Komisi III DPRD Dumai terkait dengan informasi yang diperolehnya tersebut. (*)

Penulis: Edriwan


[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Vaksinasi untuk Usia 6-11 di Sekolah Dasar Negeri Kota Tangerang

Terkait Imbauan SKB 5 Lembaga Negara, Khairil Adli: Kami Sudah Surati dan Memanggil 4 ASN Tersebut

PAC GRIB Jaya Dumai Timur Peduli Sosial Korban Kebakaran di Jayamukti

Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,

Dilaporkan Sebanyak 29 Kali, Larshen Yunus Pecahkan Rekor Aktivis se-Dunia

Tradisi Suku Minangkabau Yang Hampir punah

Nyawa Terancam, Warga Minta Pemkab Manggarai Timur Perbaiki Jalan

Dipilih Masyarakat, Roni Ganda Bakara 'Turun' Kembali ke Masyarakat

Anggota DPRD Kabupaten Tanbu, Fawahisah: Usut Tuntas Korupsi Pengadaan Kursi

PJC Gelar Pendidikan Jurnalistik Gratis Angkatan II

Kodim Boven Digoel Bangun 8 Rumah Program TMMD di Tiga Kampung Distrik Kawagit

Kerap Mencuri, Ayah Kandung Bunuh Anak dan Lukai Istrinya

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1256 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 264 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 393 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 264 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved