• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Riau
  • Inhu

Patroli Jalan Kaki, Selain Berinteraksi Badan Jadi Sehat

PantauNews

Ahad, 26 Maret 2023 23:17:45 WIB
Cetak

INHU, PANTAUNEWS.CO.ID - Pengamanan Pasar Ramadhan yang dilakukan personel Polsek Rengat Barat Polres Inhu Polda Riau kali ini dengan berjalan kaki.

Giat rutin Pengamanan (Pam) Pasar Ramadhan pada Ahad (26/3) dan terjadwal itu dimulai pukul 16.30 WIB - 18.00 WIB berjalan lancar dan aman.

"Selama pengamanan dan patroli jalan kaki hari ini berjalan dengan baik dan aman. Karena lokasi pasar ramadhan berada diseputaran Bundaran Tugu Ikan Patin, yang setiap saat selalu ramai aktivitas masyarakat, kali ini kita pakai metode patroli jalan kaki. Selain badan jadi sehat, kita juga dapat berinterkasi dengan para pedagang dan masyarakat yang datang untuk keperluan membeli takjil berbuka puasa," kata Kapolres Inhu AKBP Dody Wirawijaya melalui Kapolsek Rengat Barat Kompol Deni Afrial kepada media ini, Ahad (26/3).

Deni menambahkan, pengamanan pasar ramadhan langsung dia pimpin bersama 10 anggotanya.

Sasaran pengamanan, masyarakat dan juga arus lalu lintas disekitaran pasar ramadhan yang berada disekitaran Simpang Tugu Ikan Patin Kelurahan Pematangreba dan ruas Jalan Lintas Timur (Jalintim) yang selalu ramai aktivitas masyarakat, baik tempatan maupun para pendatang.

"Kita juga mengatur kenderaan milik masyarakat yang memakirkan kenderaannya sembarangan dan tidak beraturan," katanya.
Selain itu, sosialisasi kepada pedagang pasar ramadhan dalam berjualan agar tidak memakai badan jalan dalam beraktivitas. Serta mengmbau kepada pedagang dan masyarakat untuk tetap mematuhi protokol kesehatan. 

"Memonitoring terhadap perkembangan situasi diwilayah hukum Polsek Rengat Barat serta nemberikan imbauan kepada  masyarakat agar tidak memarkirkan kendaraan sembarangan dan menggunakan kunci ganda," jelasnya.

Deni menambahkan, bahwa giat pengamanan sore ini ditemukan kemacetan arus lalu lintas disepanjang pasar ramadhan.
Hal itu disebabkan tingginya aktifitas masyarakat saat akan membeli kebutuhan berbuka puasa.

Akan tetapi tentang pelanggaran pidana lainnya, seperti Curas, Curat dan Curanmor tidak ada ditemukan. Maupun hal-hal yang berkaitan dengan tindak pidana lainnya. 

"Polsek Rengat Barat komitmen dalam menjalankan tugas pokok dan fungsinya sebagai pelayanan kepada masyarakat, akan terus mewujudkan keamanan dan ketertiban masyarakat serta lalu lintas lancar di seputaran pasar ramadhan ini," tegasnya.

Berikut ini nama-nama personel Polsek Rengat Barat yang mendapat giliran (shift) pengamanan yang dipimpin Kompol Deni Afrial, yakni AKP Abdan, Aiptu Sriyandi, Aiptu Risky Bayu, Aiptu Adrivan, Aipda Hengky Andora, Aipda Rio Derik, Bripka Rinjani, Bripka Robin Siregar, Bripka Komaruddin dan Briptu Niko Hariando. (stone)


 Editor : Pepen Prengky

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Kegiatan Jum'at Curhat Bersama Polsek Dumai Kota

DPP Santri Tani NU Bersama APPI Akan Menggelar Kegiatan Ramadhan Berbagi

Terkait Dua Orang Pihak Ketiga Pelaku Kasbon APBD Inhu, Ini Kata Boyke Sitinjak

Banyak Informasi Hoax mengenai Covid-19, Begini Penjelasan Jubir Satgas Covid-19 Riau

Aklamasi, Budiman Nakhodai Karang Taruna Kecamatan Bukit Kapur

Polri Presisi Polda Riau Luncurkan Inovasi 11 Aplikasi Digital

Satlantas Polres Dumai Gelar Polantas Bersholawat

Peringati Hari Juang TNI AD ke-77, Kodim 0302/Inhu Ziarah ke TMP

Pemkab Rohil Raih Penghargaan Dari Ombudsman

Serahkan Dana Wakaf ke Masjid Istiqomah, Gubri Ingatkan Tetap Terapkan Prokes 3 M

Warga Batang Peranap Pertanyakan Jalan Pemda Digunakan Angkutan Batubara

Riau Bakal Diguyur Hujan, BMKG Ingatkan Masyarakat Tetap Waspada

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1257 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 266 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 393 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 265 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved