• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Riau
  • Inhu

Dishub Riau Diduga Enggan Menindak Truck ODOL Di Inhu

PantauNews

Selasa, 29 Maret 2022 11:39:12 WIB
Cetak

INHU, PANTAUNEWS.CO.ID - Sepertinya kondisi di sepanjang badan Jalan Elak yang berada di Desa Batu Gajah, Kecamatan Pasir Penyu, Kabupaten Inhu, Riau tidak bisa baik.

Meski ada sejumlah pihak yang mencoba memperbaiki kerusakan di badan hingga bahu jalan tersebut dengan cara menimbun yang menggunakan bahan material jalan, selain aspal dan cor rigit, kondisi baik jalan hanya sebentar saja.

Dimana, struktur jalan masih tanah itu dan terkadang becek berlumpur jika turun hujan, maka bertambah rusak hingga mendekati kehancuran, apabila dilalui kenderaan berat jenis truck pengangkut batubara dan minyak mentah kelapa sawit (CPO).

Menanggapi segala persoalan di Jalan Elak, salah seorang tokoh masyarakat Kecamatan Pasir Penyu H Hatta Munir kepada media ini menegaskan, jika tidak ada kemauan yg sungguh-sungguh dari pemerintah Provinsi Riau untuk menindak tegas setiap pelanggaran yang dilakukan oleh puluhan bahkan ratusan armada truck Over Dimension Over Load (ODOL) pengangkut batubara dan CPO.

"Beginilah kejadian yang terjadi sejsk tadi malam sampai siang ini, pemandangan miris, truck ODOL pengangkut batubara terguling dan terkubur oleh batubara yang diangkut di Jalan Elak itu. Pemandangan seperti ini sudah sering terjadi, kalau bukan truck pengangkut batubara yang terbenam, truck tangki pengangkut CPO terguling. Bahkan sampai berhari-hari truck tersebut baru dievakuasi," kata Hatta Munir, Senin (28/3).

Mantan anggota DPRD Inhu ini mengecap atas kinerja Dinas Perhubungan Riau yang terkesan tidak "bertaji" untuk menindak truck ODOL yang setiap hari yang jumlahnya mencapai ratusan armada itu melintas di Jalan Elak.

"Kini dan seterusnya, Jalan Elak itu akan terus hancur begitu jika pihak berwenang, apakah itu Dinas Perhubungan Riau, jika tidak ada keinginan kuat menindak setiap pelanggaran oleh truck ODOL maka jalan provinsi itu akan semakin hancur dan masyarakat akan merasakan imbasnya," tegas Hatta.

Hatta Munir juga menyikapi Surat Edaran (SE) Gubernur Riau tentang setiap kenderaan angkutan barang harus uji kir. Dalam SE itu, bila terjadi pelanggaran maka akan kena sanksi.

Percuma jika hanya teguran melalui SE Gubernur Riau jika truck ODOL masih bebas lewat. Hampir setiap truck ODOL yang melintas di Jalan Elak sudah di.modivikasi. Baik itu penambahan panjang tangki maupun ketinggian bak truck. 

Dengan begitu berat (tonase) beban truck ODOL yang melintas itu over tonase atau kelebihan muatan, yang tidak sesuai dengan kelas jalan. 

"Lihat saja kondisi badan Jalan Lintas Tengah mulai dari Peranap hingga Sungai Lala, kondisinya sudah hancur. Yang menghancurkan Jalan Lintas Tengah itu ya truck ODOL. Jika dihitung dan tidak salah, jumlah armada truck ODOL pengangkut batubara mencapai 500 unit. Belum lagi truck ODOL pengangkut minyak CPO," jelasnya.

Untuk itu, Hatta Munir meminta kepada Gubernur Riau untuk betul-betul menindaknya. Sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman jika melintas di Jalan Lintas Tengah menuju Jalan Elak. (stone)


 Editor : Pepen Prengky

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Terkait Posisi Sekda Dumai, Enam Calon Lulus Seleksi Administrasi

Bersama Forkopimda, Kapolda Riau Irjen Moh Iqbal Pimpin Apel Kesiapsiagaan Atasi Bencana

Dumai Funtastic Berikan Manfaat Terhadap UMKM, Hariawan: Terima Kasih Pemko Dumai

7 Warga Negara Asing Bangladesh Diamankan Ditpolair Korpolairud Baharkam Polri

Polres Dumai Laksanakan Pengawasan Antisipasi Penyimpangan BBM Bersubsidi

Bupati Rohul H Sukiman Harap DPR-RI dan BNPB Bisa Bantu Daerah Terdampak Bencana

Moris Adidi Yogia Nyatakan Siap Maju Sebagai Calon Ketua IKA Unri

Kapolres Dumai Laksanakan Pengecekan Pos Pengamanan dan Pelayanan Operasi LK 2022

PT SSR Turunkan Tim Padamkan Karhutla di Desa Rawa Bangun Inhu

Resmi Terpilih Secara Demokratis, Ketua MPC PP Inhu Taufik Hidayat Siap Menjalankan Roda Organisasi

Afrizal Sintong Rohil Pimpin Rapat Bersama Pengurus Baru Badan Amil Zakat Nasional

Tasyakuran Dan Refleksi Harlah NU KE-95 Pelalawan

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1258 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 266 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 394 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 265 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved