Perahu Terbalik Di Sungai Mesjid
Babinsa Bagan Besar Ikut Serta Dalam Pencarian Orang Hilang
DUMAI, PANTAUNEWS.CO.ID - Selain dibantu masyarakat setempat Babinsa Bagan Besar Sertu Sareh lakukan pencarian orang hilang akibat perahu terbalik di Sungai Mesjid pukul 10:56 WIB, Jumat (18/3/2022).
Dalam pencarian orang hilang tersebut Babinsa juga di dampingi, babinkamtibmas Bripka Riduwan, Bripka Butar Butar, ketua BPDP dan anggota yang terus menyusuri sunga di mana tempat kejadianya.
Al hasil korban di temukan 1 korban dengan selamat, dan 1 lagi di temukan dalam keadaan sudah meninggal. Korban semuanya ada 4 orang dan 2 lagi belum di temukan.
Korban selamat Nama kriting, umur 26 Tahyn,Korban meninggal dunia ,Nama Ganda purba, umur 16 thn alamat jln Gatot Subroto km 11 (ditemukan di Bagan keladi) Korban yg belum ditemukan ,Gondo Damanik,bumur 19 thn alamat jln Gatot Subroto km 11 Albert nego Simatupang umur 22thn alamat Mekarsari. Sampai sekarang masih dilanjutkan pencarian oleh tim dan Babinsa.
Belum di ketahui penyebab pasti kejadian maut dan masih dalam penyelidikan pihak terkait. (Aan Heru Saputra)


Berita Lainnya
Tingkat Kepercayaan Masyarakat Terhadap Penanganan Karhutla Dengan Aplikasi Dashboard Lancang Kuning Capai 83,6 Persen
DPP Santri Tani NU Bersama APPI Akan Menggelar Kegiatan Ramadhan Berbagi
Managemen PT MCM Diduga Menolak Perundingan Bipartit yang Diajukan Pekerja
Polres Dumai Raih Penghargaan Terkait Pelaporan Quickwins Renstra Polri
Dedek Fernanda Maju Sebagai Kandidat Untuk Kota Dumai Sebagai Ketua Karang Taruna
Program Bupati Inhu Rezita Meylani Yopi "Irama Desa"
Seruan Bersama Tutup Hiburan Malam di Dumai, Antara Ketegasan dan Koordinasi yang Dipertanyakan
Siaran MNCTV Hilang, Warga Dumai Keluhan Tak Bisa Tonton Penampilan Havis KDI
Dua Pakar Hukum Kondang ini Siap Dampingi Ketua PP GAMARI Usut Tuntas 'Misteri Pergubri'
Kapolres Bersama Pemkab Kuansing Tinjau Pos Penyekatan Mudik
Hatta Munir: Harus Ada Penegakan Hukum Agar Jalinteng Tidak Hancur
Kapolres Dumai bersama Dandim 0320/Dumai Hadiri Pelepasan Pendistribusian Sembako Bantuan Presiden