PILIHAN
Virus Corona Pandemik, Ini Perintah Jokowi
Jakarta (PantauNews.co.id) - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menetapkan wabah virus Corona sebagai pandemi. Kementerian Kesehatan mengungkapkan pesan Presiden Joko Widodo (Jokowi).
"Presiden sudah menyampaikan pada saat rapat, menyampaikan ke banyak menteri, kewaspadaan dinaikkan, kehati-hatian dinaikkan tetapi jangan panik," ucap Juru Bicara Pemerintah terkait Penanganan Wabah COVID-19, Achmad Yurianto atau Yuri, dalam konferensi pers di Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (12/03/2020).
Yuri mengatakan pesan Jokowi adalah perintah. Semua kementerian atau lembaga harus meresponsnya.
"Ini sudah perintah kepada semua. Barang tentu ini akan ditindaklanjuti oleh semua kementerian/lembaga untuk merespons ini," jelas Yuri.
Kepala WHO Tedros Adhanom Ghebreyesus mengatakan telah ada 114 ribu orang yang terinfeksi virus Corona di seluruh dunia. Maka dari itu, ia menyebut virus Corona sebagai ancaman pandemi.
Sumber: Detik.com



Berita Lainnya
Pendaftaran Perdana, Uber Firdaus Sebut Pasangan Sukma Jaya Arief - Rahmad Untuk Menuju Dumai Hebat
PT KPI RU Dumai Sukses Terima Dua Penghargaan dari Menteri Ketenagakerjaan RI Atas Program K3 dan Penanggulangan Covid-19
Wahid Husain , Kalapas Bandung Di tangkap KPK Dalam Operasi Tangkap Tangan
15 Orang Pengurus Kadin Kunjungi Kantor Imigrasi Dumai
Jahe Merah, Jambu Biji, dan Minyak Kelapa Bisa Meningkatkan Ketahanan Tubuh Melawan Corona
Baru Sehari Berkerja di Jondul, Maya Ditangkap Satpol PP Pekanbaru
Panglima TNI dan Kapolri Tinjau Pelaksanaan PPKM Skala Mikro di Sleman
Pelayanan Puskesmas Karawaci Baru dan RS Sari Asih Sangat Memuaskan
Terang terangan Langgar Jam Operasional, Plt Kasatpol PP Dumai Seakan akan 'Ditantang' Oknum Pengusaha
Ahmad Nasirin Bagikan Hasil Panennya ke Pantai Asuhan
Satpol PP Dumai Minim Penindakan, 'Tajam Ke bawah dan Tumpul Ke atas'
FBB Gelar Milad Ke-15 Mengusung Tema Bersinergi Membangun Banten