• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Riau
  • Inhu

Polisi Ini Sisihkan Gaji Untuk Membantu Warga Miskin

PantauNews

Jumat, 24 Februari 2023 21:57:18 WIB
Cetak

INHU, PANTAUNEWS.CO.ID - Bripka Robin Siregar personel Bhabinkamtibmas Polsek Rengat Barat Polres Inhu Polda Riau yang kesehariannya menjalankan tugas pembinaan di Desa Redang, Kecamatan Rengat Barat cukup inspiratif.

Yang mana, Bripka Robin tergerak hatinya membantu salah satu warga miskin didesa tersebut yang selama 70 tahun tidak menikmati hasil pembangunan pemerintah berupa listrik (penerangan) yang merupakan kebutuhan hidup seperti masyarakat umum lainnya.

Dirasa sudah terkumpul gaji yang disisihkan Robin, dia mendaftarkan pemasangan jaringan listrik kerumah Siti Sauyah (63) dan Masriah (65) keduanya tinggal dirumah yang tergolong sangat sederhana sekali.

Kepada awak media, Robin menceritakan awal dirinya tergerak membantu kedua janda tua miskin itu setelah berkunjung kerumahnya.

"Dari kunjungan itu saya mendengar langsung keluhan dari kedua ibu-ibu itu yang selama 70 tahun rumahnya gelap tidak ada listrik. Mendengar itu saya langsung meresponnya," kata Robin, Jumat (24/2).

Robin menuturkan, sikap responsifnya itu mendapat sambutan baik dari pihak PLN setelah dia menghubungi kantor PLN. Tidak butuh waktu lama, petugas PLN melakukan penyambungan kerumah kedua wanita tua tersebut.

Bahkan, sertifikat laik operasi dari PLN UP3 Rengqt juga sudah keluar dan jaringan yang sudah terpasang berikut meteran dengan daya 450 VA akan teraliri listrik.

"Alhamdulillah, semua berjalan lancar sesuai keinginan. Ini adalah salah satu bentuk kedekatan Polri kepada masyarakat. Kami akan terus berbuat yang terbaik kepada warga khususnya didesa binaan," ujarnya.

Apa yang dia lakukan ini, kata Robin, semata-mata untuk membantu sesama khususnya warga kurang mampu untuk mengurangi beban hidupnya yang selama ini kurang mendapat perhatian.

"Terima kasih nak atas kebaikannya yang sudah mau peduli kepada saya. Sudah hampir 70 tahun tidak dapat listrik. Terima kasih pak polisi," kata Robin menirukan ucapan dari Siti Sauyah.

Robin menambahkan, kepeduliannya tidak sampai disitu saja, dirinya meminta data warga kurang mampu yang rumahnya tidak teraliri listrik ke perangkat Desa Redang.

Tujuannya untuk mendaftarkan pemasangan listrik ke PLN UP 3 Rengat guna mempercepat pemasangan.

"Mudah-mudah apa yang sudah dan akan saya lakukan ini dapat bermanfaat bagi masyarakat desa binaan," ujar Robin tersenyum. (stone)


[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Tanam Cinta Lingkungan Sejak Dini Kapolsek Bangko Berikan Edukasi Penanaman Pohon Bersama TK Kemala Bayangkari 10 Bangko

DPC GRIB Jaya Dumai Salurkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Dua Kecamatan

Masyarakat Sungai Lala Menolak Keras Tenaga Pengamanan PT SJML dari Luar Daerah

HUT TNI Ke-76 di Makodim 0321 Rohil Dihadiri Bupati dan Wabup

LAMR Ajak Masyarakat Kompak Dukung Larangan Mudik

Update Perkembangan Covid-19 Kota Dumai, Hari ini Bertambah 1 Pasien Positif

Terkait Pencemaran Sungai Batang Lalo, Warga Minta Dinas Terkait Lebih Serius Menanganinya

Ketua DPC GRIB Jaya Kota Dumai Agus Tera Sampaikan Ucapan Selamat kepada H Paisal Sugiyarto

Cegah Kenakalan Remaja, Danramil 02/BK dan Babinsa Bina Sepakbola Pemuda Bukit Kapur

Program Peduli kepada Masyarakat Kurang Mampu Merupakan Program DPD PWRI Riau

Banyak Ikan Mati di Sungai Lalo, Diduga Sengaja Diracun Orang Tak Bertanggungjawab

Pelaksanaan Operasi Patuh Lancang Kuning 2023, Kapolres Dumai : Patuhi Semua Peraturan Berlalu lintas

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1257 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 264 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 393 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 264 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved