Umar Siap Maju Di Pilkades Jambu Karya
TANGERANG, PANTAUNEWS.CO.ID - Perhelatan pilkades serentak di kabupaten Tangerang, yang sedianya dijadwalkan pada tanggal 4 Juli 2021, ditunda sampai tanggal 18 Juli 2021 oleh Bupati Tangerang, Zaki Iskandar.
Beragam tanggapan dari para calon kepala desa yang mencalonkan diri menjadi kades, salah satunya, yakni, Umar, calon kepala desa Jambu Karya, kecamatan Rajeg.
Menurut Umar, "karena itu sudah menjadi keputusan bupati, ya kita ikuti saja, mau gimana lagi, tapi saya tetap semangat dan siap maju dalam pencalonan kepala desa Jambu Karya ", tutur Umar.
Calon nomer urut 3 ini mohon doa dan dukungan dari masyarakat desa Jambu Karya dan mengingatkan pula kepada masyarakat untuk mencoblos nomer 3, agar dirinya bisa mewujudkan perubahan yang lebih baik untuk desa Jambu Karya. Semoga sukses Pak Umar. (*)
Penulis : Soleh


Berita Lainnya
BEM Sekota Dumai Lakukan Kegiatan Khitan Massal di Dua Kecamatan Berbeda
Sekolah di Lima Kecamatan di Bireuen Kembali Aktif, Saat Kasus Covid-19 Meningkat
Diduetkan dengan Gibran, Paundra Pernah Dicopot dari DPRD Solo
Eksistensi Karang Taruna Cimone Jaya Mengisi Kegiatan Bulan Suci Ramadhan
Dugaan Pungutan SKTB PAUD Di Tangsel, Tersorot Ketua DPD AWII Banten
Ketua AMPG Rohil : Asri Auzar Jangan Provokasi Masyarakat
Dalam Rangka Memperingati Hari Jadi ke-25 Kota, Walikota Dumai Hadiri Rapat Dengan DPRD
Oral Seks : Meningkatkan Resiko Berbagai Penyakit
Mafia Tanah di Indonesia: Mengungkap Fakta dan Strategi Pemberantasan yang Efektif
Temui Moeldoko, Dubes Cina Jelaskan soal Muslim Uighur
SDN Bunder 2 Bersama Puskesmas Cikupa Gelar Vaksin Tahap 1
Nggak Usah Beli Kasur, Mobil MPV Ini Nyaman Buat Tidur