• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Riau
  • Inhu

Sempat Memanas dan Diskor

Komisi III DPRD Inhu Kembali Agendakan RDP Dengan DLH Inhu

PantauNews

Senin, 15 Maret 2021 19:44:14 WIB
Cetak
Sekretaris Komisi III DPRD Inhu, H Elda Suhanura SH

INDRAGIRI HULU, PANTAUNEWS.CO.ID - Setelah Rapat Dengar Pendapat (RDP) antara Komisi III DPRD Inhu dengan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) di skor, Komisi III akan kembali menjadwalkan ulang.

"Dalam waktu dekat ini agenda RPD, antara Komisi III dengan Dinas Lingkungan Hidup akan kembali di gelar," kata Sekretaris Komisi III DPRD Inhu, Elda Suhanura kepada media ini, Senin (15/3/2021).

Melalui sambungan telepon, Elda Suhanura menegaskan, pihaknya mempersilahkan DLH Inhu untuk membenahi dan atau mempersiapkan segala sesuatu dulu. Jika sudah di benahi maka Komisi III akan mengagendakan RDP dengan DLH Inhu.

Kata Elda, dari pada situasi tidak terkendali, antara anggota Komisi III dengan DLH Inhu. Selain itu, apa yang di sampaikan oleh Kadis DLH Inhu tidak subtansi.

Artinya, lain yang di tanya lain pula yang di jawab. Padahal, anggota Komisi III menanyakan dan setelah itu mempersilahkan pihak DLH Inhu untuk menceritakan perihal apa yang di ketahui tentang PKS PT Sanling Sawit Sejahtera (SSS).

Agenda RDP tetap akan di lanjutkan akan tetapi Komisi III akan rapat internal terlebih dahulu untuk di jadwalkan ulang. Sebab, Komisi III masih ada agenda lainnya.

"Segera kita jadwal ulang untuk RDP berikutnya. Biasa itu jika ada perbedaan pendapat dan cara pandang. Jika disatukan ya begitu. Kita tidak ingin ada perselisihan apapun dan sekecil apapun itu. Karena kita sama-sama butuh. Sebab, kita butuh investor untuk bersama-sama membangun Kabupaten Inhu ke arah yang lebih baik lagi," tegas politikus Partai Golkar ini.

Kendati begitu, mereka (investor, red) harus memperhatikan hal-hal yang informal, baik itu dampak lingkungan dan sosial terhadap masyarakat tempatan. 

Makanya, dalam RDP hari ini bersama DLH Inhu untuk membahas berdirinya PKS PT SSS dan dugaan pencemaran limbah oleh perusahaan itu memanas, sehingga RDP di skor.

"Makanya tadi RDP saya hentikan dan penyampaian dari Kadis DLH saya minta di hentikan. Saya khawatir akan kisruh di luar. Saya ingin menjaga itu dan kita ingin semua baik-baik saja. Apa sih masalah yang tidak ada jalan keluarnya. Sebab, manusia ini tidak ada yang sempurna dan kita saling mengisi saja," pungkas Elda, mengakhiri.

Sebelumnya, RDP Komisi III dengan DLH Inhu memanas. Pasalnya, setelah Sekretaris Komisi III DPRD Inhu, Elda Suhanura memberikan kesempatan kepada Kadis DLH Inhu Selamat menjelaskan kronologis berdirinya PKS PT SSS dan dugaan pencemaran limbah, namun di saat menyampaikannya, sikap Selamat seperti orang marah, bersuara keras dan nada tinggi.

Hal itu yang membuat Wakil Ketua Komisi III, Yurizal langsung menghardik keras memotong penjelasan Selamat. Sebab, kata Yurizal, RDP ini bukan ajang tempat marah-marah, melainkan mencari solusi.

"Kenapa di RDP ini saudara marah-marah. Kami hanya butuh penjelasan tentang PT SSS. Yang baru tiga bulan beroperasi sudah ada dugaan pencemaran limbah," tegas Yurizal.

Karena rapat mulai memanas, akhirnya Sekretaris Komisi III DPRD Inhu, Elda Suhanura menutup rapat dan Kadis DLH Inhu beserta staf di minta keluar dari ruangan. (*)

Penulis: Yuswanto


 Editor : Pepen Prengky

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Menteri Kabinet Indonesia Bersatu Ramaikan Rakernas KNPI di Bandung, Ketua Larshen Yunus: Rombongan DPD Siak Juga Kami Bawa

Wakapolda Riau Cek Hotspot di Kota Dumai

Resmi Jadi Mualaf, Ketum Santan NU Angkat Putri Sebagai Anak

Perkuat Sinergitas, Karutan Pekanbaru Sambut Hangat Kunjungan Kajari Pelalawan

Ketapang Beach Festival Jadi Momen Bhabin Aipda Fauzi Menghimbau Pengunjung Ciptakan Pemilu Damai

Pemprov Riau Dorong 320 UKM Berjualan di Kantor Dinas, Pegawai Diminta Membeli

Bupati Bengkalis Diskusi Bersama Mahasiswa Kabupaten Bengkalis Terkait Tunda Bayar Beasiswa

Penambahan Buffer zone Refinery Unit II Dumai Akan Berdampak Pada Masyarakat Sekitar, Ini Penjelasan GM Didik Subagyo

Bawaslu Bengkalis Monitoring Rapat Pleno Rekapitulasi Perolehan Suara Pilkada

Mukhtar Siap Menjadi Garda Terdepan pada Pemilu 2024 Mendatang

Aksi Nekat Kapolsek Dumai Kota Akhirnya Tertangkap Kamera Wartawan

Limbah Diduga Berbahaya Dibuang ke Anak Sungai oleh PKS PT SJML

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1257 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 266 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 393 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 265 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved