• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Sumatera

Mengisi Kekosongan Pimpinan Daerah, Irwandi Ditunjuk Plh Bupati Tanah Datar

PantauNews

Jumat, 19 Februari 2021 15:05:50 WIB
Cetak

TANAHDATAR, PANTAUNEWS.CO.ID – Sesuai dengan radiogram Pelaksana Harian (Plh) Gubernur Provinsi Sumatera Barat, Sekretaris Daerah Irwandi ditunjuk sebagai Plh. Bupati Kabupaten Tanah Datar sampai bupati dan wakil bupati terpilih dilantik.

Sebagaimans jabatan Bupati Tanah Datar pada periode 2016-2021 telah berakhir, namun pelantikan bupati dan wakil bupati terpilih hasil pilkada 9 Desember 2020 belum dapat dilaksanakan serta menunggu instruksi selanjutnya dari pihak pemerintah provinsi dan pemerintah pusat. 

"Untuk itu, sesuai aturan perundang-undangan mengenai jabatan pimpinan daerah dilaksanakan oleh Sekretaris Daerah selaku pelaksana harian, sebagaimana sesuai radiogram yang dikirimkan Plh. Gubernur Sumatera Barat nomor T.120/86/PEM-2021 tanggal 15 Februari 2021,” ungkap Irwandi mengawali sambutan saat serah terima 
jabatan Bupati Tanah Datar Periode 2016-2021 di Gedung Nasional, Rabu (17/2/2021).

TERKAIT
  • PDI Perjuangan Kota Dumai melaksanakan Bakti Sosial Dalam Rangka Memperingati Hari Lahir Pancasila
  • DPW PKS Provinsi Riau dan Partai Demokrat Dumai Bangun Komunikasi
  • Arif Fadhilah Mundur dari ASN dan Siap Hadapi Petahana

Selanjutnya Irwandi berharap proses pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Tanah datar periode 2021-2026 agar segera dilaksanakan dengan lancar, agar tidak menggangu mekanisme pemerintahan, karena selaku pelaksana harian, banyak tugas dan kewenangan yang tidak dapat dilakukan sepenuhnya sesuai aturan perundang-undangan yang berlaku. 

Sementara menunggu waktu tersebut, pemerintah daerah tetap bekerja menjalankan program dan kegiatan yang telah dirancang sesuai aturan yang berlaku.

"Belum dilantiknya bupati dan wakil bupati terpilih bukan berarti menghambat dan menghentikan roda pemerintahan serta mohon dukungan dan kerja sama forkompinda, ASN, insan pers, dan seluruh masyarakat Kabupaten Tanah Datar,” sampainya lagi.

Berakhirnya masa jabatan bupati, Irwandi sampai terima kasih atas pengabdian dan dedikasi Almarhum Bapak Irdinansyah Tarmizi dan Bapak Zuldafri Darma. 

“Kami atas nama pemerintah daerah mengucapkan terima kasih atas pengabadian dan dedikasi untuk pembangunan Tanah Datar dalam periode 2016-2021 di bawah kepemimpinan Almarhum Bapak Irdinansyah Tarmizi dan Bapak Zuldafri Darma, mudah-mudahan dicatat sebagai amal ibadah di sisi-Nya,” tuturnya didepan Bupati sisa masa jabatan 2016-2021 Zuldafri Darma.

Penulis: Aprio Basril


 Editor : Edriwan

[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

IWO PD Subulussalam Nyatakan Jodhi Yudono Masih Ketum Pusat

Rapat Tertutup dengan Guru PPPK, Ini Penjelasan Kadisdikbud Subulussalam

WJI Kota Subulussalam Kibarkan Bendera Di Perbatasan Aceh-Sumut

Cuaca Memburuk, Kapal Ferry KMP Labuhan Haji Batal Berlayar

Tiga Pelaku Pengguna Sabu Ditangkap Satres Narkoba Subulussalam

Camat Lembah Gumanti Dampingi Bupati Kabupaten Solok Resmikan Masjid Al-furqan Jorong Sapan Munggu Tigo

Karangan Bunga Warnai Pisah Sambut Kapolres Tanjab Barat

183 CPNS Pemko Subulussalam Terima SK

Istri Kades di Kecamatan Rundeng Diduga Terima BST

Respon Cepat, Kapolsek Sultan Daulat Temui Puluhan Warga

Diduga Kejar Target, Baru Sebulan Proyek Pengaspalan Jalan di Subulussalam Sudah Berlubang

Bupati Bersama Jajaran Pengurus PWI Musi Rawas Ikuti Video Conference

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1257 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 266 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 393 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 264 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved