• Home
  • Opini
  • Riau
    • Meranti
    • Kuansing
    • Inhil
    • Inhu
    • Rohil
    • Rohul
    • Dumai
    • Bengkalis
    • Siak
    • Pelalawan
    • Kampar
    • Pekanbaru
  • Olahraga
  • Nasional
  • Politik
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • Otomotif
  • Sumatera
  • Hukrim
  • More
    • Kesehatan
    • Internasional
    • Video
    • News
    • Pilihan Editor
    • Terpopuler
    • Galeri
    • Indeks
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
Masukkan Kata Kunci atau ESC Untuk Keluar
  • #Pilihan
  • #Terpopuler
  • #Advertorial
  • #Galeri
  • Indeks
PILIHAN
SMKN 2 Dumai Tegaskan Tidak Menolak Program MBG, Penyaluran Dilanjutkan Usai Libur Sekolah
07 Januari 2026
20 Warga Kurang Mampu Rutin Terima Sembako Dari Tim GJB Pemuda Sintong
03 Januari 2026
DPRD Dumai Matangkan Regulasi Kepariwisataan, Dorong Kontribusi Pariwisata untuk PAD
29 Juli 2025
MK Tolak Gugatan, Paisal-Sugiyarto Siap Dilantik Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Dumai
04 Februari 2025
Polres Dumai Tutup Tahun 2024 dengan Deretan Prestasi dan Komitmen untuk Keamanan Kota
31 Desember 2024

  • Home
  • Riau
  • Pekanbaru

Bobby, Aktivis Mahasiswa di Riau Desak Inspektorat Riau Periksa M Faisal

PantauNews

Jumat, 23 Desember 2022 10:25:10 WIB
Cetak
M Faisal

PEKANBARU, PANTAUNEWS.CO.ID - Aktivis mahasiswa Riau Bobby meminta kepada Inspektorat Riau untuk segera memeriksa pegawai Dinas Tenaga Kerja Transmigrasi (Disnakertrans) Provinsi Riau M Faisal. Yang mana, yang bersangkutan diduga terlibat dalam Kasus Korupsi mantan Bupati Pelalawan berinisial TAJ.

Diketahui mantan Bupati Pelalawan berinisial T.A.J yang menjabat periode 2001 s/d 2008 terlibat dalam Kasus Korupsi Prinsip Izin IUPHHK hutan tanaman PT. Rimba Mutiara Permai dengan putusan Tipikor Pengadilan Negeri Pekanbaru nomor: 04/Pid. Sus TPK/2016/PN.Pbr 13 tanggal 8 Juni 2016 dan putusan Banding Mahkamah Agung nomor: 193/K/PID.SUS/2017 tanggal 7 Agustus 2018 yang berkekuatan hukum tetap dengan putusan terdakwa T.A.J dijatuhi hukuman kurungan 4 tahun 6 bulan penjara dan pidana denda sebesar Rp. 500.000.000,- (lima ratus juta rupiah) subsidi 6 bulan kurungan. Dalam penanganan kasus Korupsi T.A.J bahwa Sdr. M. Faisal yang saat ini menjabat (berdinas) sebagai Pegawai Pengawas Disnakertrans Provinsi Riau merupakan Ajudan T.A.J. yang pada saat pemeriksaan terdakwa T.A.J. oleh KPK melarikan diri. Diduga kuat Sdr. M. Faisal terlibat dalam Kasus Korupsi T.A.J yang saat itu mendirikan CV Tuah Negeri yang melakukan permohonan  Prinsip Izin IUPHHK sesuai dengan pemberitaan Media tempo.co Pada hari Jumat tanggal 27 Juni 2008 dengan judul berita Ajudan Bupati Pelalawan Mangkir

Diketahui Sdr. M. Faisal merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam Kasus T.A.J sempat menghilang dan tidak berdinas dalam waktu cukup lama guna menghindari pemeriksaan penyidik KPK. Namun saat ini Diketahui Sdr. M. Faisal kembali aktif sebagai ASN di Disnakertrans Provinsi Riau sebagai petugas Pengawas. Maka dalam hal ini mengatasnamakan Aktivis Mahasiswa yang peduli terhadap penegakan hukum mempertanyakan kepada Inspektorat Pemprov Riau kelayakan Sdr. M. Faisal sebagai ASN yang pernah terlibat dalam Kasus Korupsi mantan Bupati Pelalawan dan tidak masuk dinas dalam waktu cukup lama. 

Sdr. Bobi yang mewakili Aktivis Mahasiswa Riau menegaskan jika tidak terdapat tindakan nyata Inspektort Pemprov Riau terhadap Sdr. M. Faisal sehubungan dengan pelanggaran berat yang telah dilakukannya sewaktu menjadi Ajudan T.A.J mantan Bupati Pelalawan, maka hal ini akan  dilaporkan ke Kemendagri dan KPK sehubungan pelanggaran dan keterlibatannya dalam Kasus Korupsi T.A.J mantan Bupati Pelalawan. Aktivis Mahasiswa Riau mengultimatum Inspektorat Pemprov Riau agar segera diproses paling lama 7 hari sejak berita ini diterbitkan, jika tidak ditanggapi, maka Aktivis Mahasiswa Riau akan melakukan aksi Demontrasi ke kantor Gubernur Riau dan Kantor Disnakertrans Provinsi Riau. (stone)


[Ikuti PantauNews.co.id Melalui Sosial Media]


PantauNews.co.id

Tulis Komentar


Berita Lainnya

Kapolres Inhu Naik Perahu Karet Pastikan Situasi Aman Bagi Pengunjung

Terus Menjadi Sorotan dan Pernah Disebut 'Kota Hantu', Disperkim Dumai Berikan Penjelasan

Gubri Resmikan Ruangan ICU dan Isolasi Covid-19 RS Pertamina Dumai

Belajar Ditengah Covid-19, Anggota DPRD Ini Bandingkan Pekanbaru dan Padang

PLN Sukseskan Gelaran Harvesting Gernas BBI BBWI Tahun 2023 di Riau

Tinggal Pengesahan, Jonli Komut PT PIR dan John Pinem PT SPR

Plh Walikota Dumai Ikuti Kegiatan Latihan Menembak Eksekutif

Program Jumat Curhat Polsek Rengat Barat Digelar di Kedai Kopi Caghonti

Limbah Pabrik di Kota Dumai: Bahaya yang Mengancam Kesehatan dan Ekosistem Lingkungan

Atlit Pacu Jalur Tawuran, Ada Korban Terluka

Pasien Positif Covid-19 di Pekanbaru Bertambah 4 Orang

Gelar Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19, KKP Imbau Tenaga Bongkar Muat, Kru Kapal dan Agen Pelayaran

Terkini +INDEKS

Mandek Dua Tahun, FAP-Tekal Bongkar Dugaan Penghambatan Hukum Kasus Tenaga Kerja

27 Januari 2026
Polres Dumai Dorong Ketahanan Pangan, Panen Raya Jagung Pipil Jadi Sarana Edukasi Masyarakat
27 Januari 2026
Polres Rohil Ungkap Jaringan Narkotika Internasional, Amankan 3,98 Kg Sabu, Ribuan Ekstasi dan Happy Five
26 Januari 2026
Perkuat Sinergi Polri dan Komunitas Pelari, Polres Rohil Gelar Green Policing Running Club,
25 Januari 2026
Polres Dumai Laksanakan Pengamanan Konser Kemanusiaan untuk Sumatera dan Palestina di Kota Dumai.
24 Januari 2026
Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan
21 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi Pers dan BUMN, Jalin Kolaborasi Strategis dengan Pelindo Regional I
21 Januari 2026
Polres Rohil Gelar Sosialisasi dan Penandatanganan Fakta Integritas Pagu Anggaran 2026
21 Januari 2026
Polres Rohil Laksanakan Giat Analisa dan Evaluasi Bhabinkamtibmas Serta Arahan
20 Januari 2026
PWMOI Dumai Perkuat Sinergi dengan Imigrasi, Dorong Transparansi dan Pelayanan Publik Berkualitas
19 Januari 2026

Terpopuler +INDEKS

Pengamat Pendidikan Riau Nilai Pembangunan Gedung SMKN 2 Pinggir Sesuai Perencanaan

Dibaca : 1258 Kali
Polsek Bukit Kapur Bongkar Aksi Pencurian Kabel PJU di Akses Gerbang Tol Dumai, Sejumlah Pelaku Diburu
Dibaca : 266 Kali
Persatuan Baraya Sunda Tampilkan Tarian Memukau di Penutupan Dufest Idaman 2025
Dibaca : 394 Kali
Warga NU Pelalawan Dan Masyarakat Aceh Gelar Doa Bersama Untuk Korban Bencana Alam Sumatera
Dibaca : 316 Kali
PWMOI Dumai: DUFEST 2025 Bukan Sekadar Festival, Tapi Penggerak Ekonomi Rakyat
Dibaca : 265 Kali
Ikuti kami di:
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Info Iklan
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Kontak Kami
PantauNews.co.id ©2020 | All Right Reserved